Translate

Selasa, 25 September 2018

Analisa seluruh Server Configuration


Assalamualaikum Wr Wb


Kali ini saya akan menganalisa seluruh Sever Configuration.

Alat dan bahan:

-Mesin Oracle Virtual Windows Server 2012
 -Tampilan CMD server configuration


Analisa:

1.Domain / Workgroup
      Berfungsi jika server terdaftar dalam satu domain.Setelah masuk ke CMD dan menulis perintah sconfig ketik angka 1 untuk Domain/Workgroup.Lalu ketik D untuk Domain.
 Karena domain belum dibuat maka akan muncul pop up seperti ini
2.Computer Name
      Berfungsi untuk mengubah nama komputer dengan mengetik angka 2 pada server configuration, lalu tuliskan nama komputer yang kalian inginkan, Misalkan nama kalian.

 Klik yes
 Setelah merestart kalian melihat nama komputer dengan ketikkan whoami pada terminal atau CMD
atau bisa melihatnya pada tampilan server configuration
3.Add local adminsitrator
     Digunakan untuk menambahkan admin local yang dapat mengakses server, dengan cara mengeklik angka 3 pada server configuration
 4.Configure Remote Management
       Digunakan untuk memenage remote seperti mengaktifkan atau menonaktifkan remote server, dengan mengetik angka 4 pada sconfig.
 5.Windows Update Settings
       Digunakan untuk mengatur  settingan peng update an windows apakah kalian ingin automatic atau manual. Ketik angka 5 pada sconfig lalu ketik A untuk automatic dan M untuk manual.
6. Download and Install update
           Dengan Mengeklik angka 6 pada sconfig.Digunakan untuk mendownload dan menginstall update dari windows server 2012.
 7.Remote Dekstop
    Digunakan untuk persetujuan pada remote dekstop server kita.Dengan mengetikkan angka 7 pada server configuration, Lalu ketik E untuk enable dan ketik D untuk disable remote dekstop kalian.

8.Network Settings
       Digunakan untuk mensetting berbagai macam jaringan seperti IP Address, Subnet Mask, Default Gateway, Dns Server Dll.Dengan mengetik angka 8 pada sconfig. Llu ketik angka 10
Lalu akan muncul tampilan seperti dibawah ini.Tekan angka 1 untuk mengatur Network Adapter Address.
 Lalu ketikkan hurus S untuk Static IP.
 Lalu silahkan setting IP Address, Subnet Mask, dll.
  9.Date and Time

       Digunakan untuk mengatur tanggal dan waktu pada windows server 2012 kalian.Dengan mengetik angka pada sconfig lalu akan muncul pop up baru seperti dibawah ini.

10.Help improve the product with CEIP
      Digunakan untuk kita agar bergabung "Costumer Experince Improvement Program".Dengan mengeklik angka 10 pada sconfig.lalu akan muncul Pop up seperti dibawah ini.
11.Windows Activation
         Digunakan untuk display licensi info, mengaktivasi windows dan menginstall productkey, dengan mengetik angka 11 pada sconfig.Lalu akan muncul tampilan seperti dibawah ini, ada beberapa pilihan silahkan dipililih sesuai keinginan anda ingin mengaktivasi windows, menginstall product key, dan mengetahui License info.
Lalu yang terakhir ada 3 menu configurasi boot seperti:
Log off user/pengguna(ketik12)
Merestart server(ketik 13)
Menshut down server(ketik 14)
Dan yang terakhir adalah kembali ke Command Prompt atau terminal CMD (ketik 15)
APAKAH BISA TAMPILAN WINDOWS SERVER DARI SERVER CORE KE TAMPILAN GUI?

JAWAB: Bisa, karena apabila tampilan windows server berada di tampilan Server Core dan tidak dipindahkan ke Tampilan GUI, maka secara otomatis kita akan kesulitan untuk mengoprasikan Windows Server kita.

Cukup sekian semoga bermanfaat.

Wassalamualaikum Wr.Wb